cabai |
Harga cabai yang mahal, sebagai pembeli kita tak mau kan si cabai jika sisa jadi busuk dan sia-sia kebuang di tong sampah.Saya punya tips cara menyimpan cabai.
1. Jika beli cabai pilih yang masih ada batang hijaunya.Pilih cabai yang segar. Kalau batangnya masih kokoh menempel sempurna.
2. Kukus cabai, lalu dikeringkan dengan sinar matahari atau dioven
Dengan memakai cabai kering maka rasa pedas masih ada dan lebih mudah unuk mengulegnya. Kalau dalam kondisi cabai kering dan disimpan di wadah kedap udara akan lebih awet.
3. Cucilah cabai setelah itu keringkan dengan kain dan angin-anginkan baru disimpan di wadah.
Sebab menyimpan cabai dalam kondisi yang basah akan mempercepat pembusukan.
4. Jika menyimpan cabai jangan sekali-kali membuat bagian batang yang hijau. Jika dibuang juga akan mempercepat pembusukan.
Demikian tips menyimpan cabai yag bisa saya tuis semoga bermanfaat. kalau ada tambahan dari pembca silakan tulis di kolom komentar. :D
hehehe .../ ini cocok buat para emak2 biar cabe nya awet ... :D
BalasHapushihihi..iya mas Fiu. :)
HapusWahehha bener bener mas Fiu. Ini sangat bermanfaat. Lain kali ya kalau belinya CABE GILING hiheiheiheee
BalasHapusAbis digiling juga sebaiknya ditumis dulu biar awet :0
Hapus